Penyempurnaan Paparan Penilaian Kinerja Pelaksanaan 8 Aksi Konvergensi Penurunan Stunting
Senin, 26 Mei 2025
Sekcam Kediri mewakili Camat Kediri menghadiri Rapat Penyempurnaan Paparan Penilaian Kinerja Pelaksanaan 8 Aksi Konvergensi Penurunan Stunting yang dipimpin oleh Asisten Pemerintahan dan Kesra dan dihadiri oleh Perangkat Daerah terkait
